Bunyi Beep pada BIOS




Kali ini saya akan membahas masalah bunyi beep pada BIOS yang sering dipakai pada CPU -CPU yang kebanyakan ada saat ini
1.AWARD BIOS 
1x beep:  Ram mengalami masalah 
2x beep: sistem gagal mengecek keseimbangan DRAM PARITY
3xbeep: kegagalan memori pada 64 bit pertama 
4x beep :timer pada sistem gagal bekerja 
5x beep : cpu error atau motherboard gagal menjalankan prosesor 
6x beep : controller pada keyboard tidak berjalan dengan baik 
7x beep: video mode error 
8x beep : test memori vga gagal 
9x beep: ceksum memori error rom  bios bermasalah
10x beep: cmos shutdown mengalami masalah 
11x beep :chase memori rusak  
1x beep pnjang dan 3x beep pendek:extended memori rusak 
1xbeep panjang 8x pendek : test tampilan gambar gagal


2.AMI BIOS 
1X BEEP :PC dalam keadaan baik 
1X BEEP PANJANG :Masalah di memori 
1X BEEP PANJANG 2X PENDEK:Kerusakan di modul DRAM PARITY 
1X BEEP PANJANG 3X PENDEK : Kerusakan di VGA card 
BEEP BERULANG '' :Kerusakan di modul memori atau memori video     
Bunyi Beep pada BIOS Bunyi Beep pada BIOS Reviewed by Dimas on September 02, 2019 Rating: 5

No comments:

Powered by Blogger.